DeJava
  • Home
  • Jawa Barat
    • Bandung
    • Bogor
    • Cianjur
    • Cirebon
    • Kuningan
    • Majalengka
  • Jawa Tengah
    • Semarang
    • Solo
    • Pekalongan
    • Salatiga
  • Hotel
  • Lainnya
    • Yogyakarta
    • Pulau Bali
  • Guest Writer
No Result
View All Result
Contact
DeJava
  • Home
  • Jawa Barat
    • Bandung
    • Bogor
    • Cianjur
    • Cirebon
    • Kuningan
    • Majalengka
  • Jawa Tengah
    • Semarang
    • Solo
    • Pekalongan
    • Salatiga
  • Hotel
  • Lainnya
    • Yogyakarta
    • Pulau Bali
  • Guest Writer
No Result
View All Result
DeJava
No Result
View All Result

10 Hotel Murah di Majalengka yang Populer & Memiliki Fasilitas Terbaik

Rafika Ilham by Rafika Ilham
in Hotel, Majalengka

Inilah rekomendasi hotel murah dan terbaik di Majalengka, Jawa Barat yang menyediakan fasilitas terlengkap. Penginapan yang menawarkan suasana nyaman dan pelayanan terbaik.

Jawa Barat merupakan sebuah provinsi yang terdiri dari berbagai daerah dengan ciri khasnya. Terlebih lagi Majalengka, menjadi salah satu bagian di Provinsi Jabar dengan panorama alamnya yang indah dan sangat sejuk. Banyak orang yang berkunjung dan menyempatkan untuk menikmati keindahan yang ditawarkan kabupaten ini. Serta tak jarang mereka berkeinginan untuk bermalam. Berikut daftar hotel murah di Majalengka yang bisa Anda pilih.

Daftar Konten

  • 1. Jatiwangi Guest House
  • 2. Wisma Baznas Syariah Majalengka
  • 3. AR20 Guest House & Resto Majalengka
  • 4. Wisma Andali Syariah
  • 5. Cideres Holiday Home
  • 6. Noni Hotel Syariah
  • 7. Homestay Rohanah Cibuntu
  • 8. Hotel Puri Elsas Majalengka
  • 9. Kolonial Guest House
  • 10. Fitra Hotel Majalengka

1. Jatiwangi Guest House

Jatiwangi Guest House
Cek di Traveloka.comCek di Tiket.com

Lokasi penginapan pertama yang dapat Anda jadikan sebagai tempat bermalam sewaktu berada di Majalengka adalah Jatiwangi Guest House. Tempat menginap ini merupakan salah satu sarana publik yang menawarkan sebuah akomodasi dengan harga yang murah dan terjangkau. Meskipun hadir dengan harga yang sangat terjangkau, nantinya Anda akan mendapatkan berbagai fasilitas yang lengkap dan terjamin.

Untuk sarana fasilitas yang dapat Anda nikmati selama bermalam di tempat ini, diantaranya adalah adanya layanan wifi gratis, TV, AC, lemari, dan bahkan sebuah kamar mandi dalam serta tak lupa perlengkapan mandi yang telah disediakan. Tak hanya itu, bagi Anda yang membawa kendaraan pribadi tidak perlu takut dan ragu. Hal tersebut dikarenakan penginapan ini menyediakan sebuah lahan parkir khusus pengunjungnya.

Tak hanya fasilitasnya yang sangat lengkap, untuk pelayanan dan resepsionisnya sangatlah ramah. Yang mana seluruh pelayan ini diberikan guna menunjang seluruh kebutuhan dan keperluan selama 24 jam penuh. Bahkan lokasinya sendiri sangatlah strategis, yang berdekatan dengan berbagai kawasan restoran dan bandara. Anda hanya perlu menyiapkan dana sekitar Rp 120.000 untuk satu malamnya.

Harga: Mulai Rp 120.000; Map: Cek Lokasi
Alamat: Jl. Desa Cicadas, Kec. Jatiwangi, Kab. Majalengka, Jawa Barat.

2. Wisma Baznas Syariah Majalengka

Wisma Baznas Syariah Majalengka
Cek di Traveloka.comCek di Klook.com

Rekomendasi tempat selanjutnya yang dapat Anda jadikan sebagai tempat bermalam selama di daerah ini adalah Wisma Baznas Syariah Majalengka. Hotel satu ini menjadi sebuah akomodasi yang menawarkan tempat bermalam dengan harga yang sangat terjangkau. Bahkan selama bermalam di tempat ini nantinya Anda akan mendapatkan berbagai kelebihan dan keunggulan yang disediakan.

Lokasi tempat menginap ini sangat strategis, yang mana tempatnya berada berdekatan dengan berbagai tempat makan atau restoran dan cafe. Bahkan ada beberapa bandara yang juga sangat dekat dengan Wisma Baznas Syariah Majalengka. Selain itu, nantinya Anda akan mendapatkan berbagai pelayanan selama 24 jam penuh dengan sangat terjamin. Hal ini ditujukan untuk meningkatkan kenyamanan.

Editor’s picks

15 Hotel Murah di Bekasi yang Populer & Memiliki Fasilitas Terbaik

Pesona Situ Cikuda, Telaga Indah dengan Spot Camping Seru di Majalengka

Bukit Alam Hejo, Bukit Eksotis dengan Aneka Wahana Seru di Majalengka

Anda hanya perlu merogoh kocek sekitar Rp 150.000 saja untuk satu malamnya. Yang mana Anda akan mendapatkan sebuah unit kamar dengan berbagai fasilitas lengkap di dalamnya. Mulai dari adanya sebuah TV, AC, layanan WIFI gratis, dan sebuah kamar mandi dalam serta lengkap dengan alat mandinya. Dengan harga yang sangat terjangkau Anda sudah dapat mendapatkan fasilitas yang sangat lengkap.

Harga: Mulai Rp 150.000; Map: Cek Lokasi
Alamat: Jl. Siti Armilah, Majalengka Kulon, Kec. Majalengka, Kab. Majalengka, Jawa Barat.
Baca Juga:  20 Hotel Murah di Karawang yang Populer & Memiliki Fasilitas Terbaik

3. AR20 Guest House & Resto Majalengka

AR20 Guest House & Resto Majalengka
Cek di Traveloka.comCek di Tiket.com

Selain rekomendasi tempat bermalam di atas, masih ada beberapa hotel lainnya yang dapat Anda jadikan sebagai pilihan yakni AR20 Guest House & Resto Majalengka. Akomodasi satu ini menjadi salah satu area jujukan bagi para wisatawan atau orang yang sedang melakukan kunjungan bisnis. Bahkan lokasinya pun sangat strategis, sehingga memberikan kemudahan bagi Anda yang ingin bermalam di sini.

Tempat satu ini menjadi sebuah tempat bermalam yang menyediakan sebuah restoran. Yang mana menawarkan sebuah sarapan berupa a la carte dan tentunya terjamin halal. Selain itu, AR20 Guest House & Resto Majalengka juga menawarkan sebuah teras dengan menyuguhkan pemandangan yang sangat indah dan sejuk. Dengan begitu, pengunjung nantinya akan merasakan suasana yang berbeda.

Saat menginap nantinya Anda akan mendapatkan berbagai fasilitas yang sangat lengkap. Dalam satu unit kamarnya sendiri sudah tersedia sebuah double bed atau kasur super king. Yang mana dapat disesuaikan dengan kebutuhan dan keinginan Anda. Selain itu terdapat TV, AC, layanan WIFI, dan perlengkapan mandi. Untuk mendapatkan fasilitas itu semua, maka Anda perlu merogoh kocek sekitar Rp 155.000 per malam.

Harga: Mulai Rp 155.000; Map: Cek Lokasi
Alamat: Jl. Pasar Balong, Kec. Kadipaten, Kab. Majalengka, Jawa Barat.

4. Wisma Andali Syariah

Wisma Andali Syariah
Cek di Traveloka.comCek di Klook.com

Tertarik menginap di sebuah bangunan yang nuansanya sangat sama seperti di rumah hunian? Maka Anda wajib untuk datang dan bermalam di Wisma Andali Syariah. Hal ini dikarenakan desain dan struktur dari tempat penginapan satu ini akan membuat Anda merasa sedang berada di rumah sendiri. Bahkan lokasinya sendiri berada di kompleks perumahan, yang mana menambah kesannya tersendiri.

Seperti yang diketahui bahwa tempatnya berada di perumahan. Namun, bagi Anda yang ingin menginap dan bermalam di tempat ini tidak akan kesusahan. Dikarenakan tempatnya sendiri terbilang sangat strategis. Bahkan area ini sangat dekat dengan beberapa bandara yang ada di daerah ini. Dengan begitu, para pengunjung akan dimudahkan untuk tiba dan mencari penginapan ini.

Dalam satu malamnya Anda perlu merogoh kocek sekitar Rp 175.000 saja. Harganya sangatlah murah dan terjangkau, meskipun begitu nantinya Anda akan mendapatkan berbagai fasilitas dan pelayanan yang sangat terjamin. Bahkan di penginapan ini, tersedia beberapa pilihan kamar yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan dan keperluan para pengunjungnya.

Baca Juga:  25 Tempat Wisata di Majalengka Terbaru, Populer & Hits Buat Liburan
Harga: Mulai Rp 175.000; Map: Cek Lokasi
Alamat: Jl. Kesatuan No.8, Gandu, Kec. Dawuan, Kab. Majalengka, Jawa Barat.

5. Cideres Holiday Home

Cideres Holiday Home
Cek di Traveloka.comCek di Tiket.com

Ingin menginap dengan nuansa yang berbeda dengan mengusung konsep alami? Anda wajib untuk datang dan bermalam di Cideres Holiday Home. Akomodasi satu ini menawarkan sebuah tempat penginapan dengan pelayanan dan fasilitas yang sangat lengkap. Bahkan lokasinya pun juga sangat strategis, sehingga mempermudah para pengunjung untuk dapat bermalam di sini. Hanya dengan merogoh kocek sekitar Rp 200.000 per malamnya. Anda sudah dapat merasakan pelayanan terbaik.

Harga: Mulai Rp 200.000; Map: Cek Lokasi
Alamat: Jl.  Kesatuan No.28, Gandasari, Kec. Dawuan, Kab. Majalengka, Jawa Barat.

6. Noni Hotel Syariah

Noni Hotel Majalengka
Cek di Traveloka.comCek di Klook.com

Penginapan bernama Noni Hotel Syariah ini dapat Anda jadikan sebagai pilihan utama saat ingin bermalam di Majalengka. Hal tersebut dikarenakan penginapan ini menyediakan berbagai pilihan kamar yang sangat banyak. Sehingga para pengunjung tidak perlu merasa khawatir terhadap ketersediaan kamar yang ada. Bahkan salah satu akomodasi ini terkenal dengan harganya yang sangat terjangkau.

Untuk dapat bermalam dan menginap di sini, Anda hanya perlu mengeluarkan dana sekitar Rp 280.000 per malamnya. Dengan begitu, nantinya Anda akan mendapatkan berbagai fasilitas dan pelayanan yang sangat nyaman dan tentunya terjamin. Bahkan ada sebuah fasilitas unggulannya, yakni berupa spa. Yang mana sangat cocok dan dapat dijadikan sebagai cara untuk menghilangkan penat dan beban.

Harga: Mulai Rp 280.000; Map: Cek Lokasi
Alamat: Jl. Ahmad Yani, Majalengka Wetan, Kec. Majalengka, Kab. Majalengka, Jawa Barat.

7. Homestay Rohanah Cibuntu

Homestay Rohanah Cibuntu
Image Credit: Booking.com

Tempat bermalam selanjutnya yang dapat Anda jadikan sebagai lokasi menginap adalah Homestay Rohanah Cibuntu. Untuk area penginapan ini menawarkan berbagai keindahan berupa panorama alamnya yang sangat memukau dan udaranya terasa sangat sejuk. Sehingga tak heran apabila banyak pengunjung atau wisatawan yang tertarik untuk bermalam di tempat ini dikarenakan telah merasa nyaman.

Dengan merasakan keunggulan yang ditawarkan oleh penginapan ini, Anda hanya perlu merogoh kocek sekitar Rp 190.000 untuk satu malamnya. Harganya yang sangat terjangkau, nantinya Anda akan memperoleh berbagai fasilitas yang telah tersedia dengan baik di dalam satu unit kamarnya. Bahkan pelayanannya juga sangat ramah, yang mana siap melayani kebutuhan selama 24 jam penuh.

Harga: Mulai Rp 190.000; Map: Cek Lokasi
Alamat: Jl. Cibuntu, Kec. Pasawahan, Kab. Kuningan, Jawa Barat.

8. Hotel Puri Elsas Majalengka

Hotel Puri Elsas Majalengka
Image Credit: Tiket.com

Ingin bermalam di pusat kota dengan nuansa yang sangat tenang? Hotel Puri Elsas Majalengka adalah pilihan yang sangat pas bagi Anda yang ingin menginap dengan suasana yang sangat tenang. Bahkan dapat dibilang jauh dari suara kebisingan, sehingga memberikan kesan kenyamanan tersendiri bagi para pengunjungnya. Tak heran apabila tempat ini menjadi favorit di kalangan wisatawan.

Meskipun hotel ini tergolong sangat baru, namun sudah memperoleh berbagai penghargaan yang menyatakan bahwa penginapan ini sudah terakreditasi. Untuk fasilitasnya sendiri sangatlah lengkap dan terawat. Tak hanya itu, seluruh pelayanannya sangat ramah dan siap sedia selama 24 jam untuk memenuhi kebutuhan Anda. Hanya perlu merogoh kocek sekitar Rp 300.000 untuk satu malamnya.

Baca Juga:  Kolam Renang Tirta Indah, Wisata Air Favorit di Majalengka
Harga: Mulai Rp 300.000; Map: Cek Lokasi
Alamat: Jl. Pemuda No.44, Majalengka Kulon, Kec. Majalengka, Kab. Majalengka, Jawa Barat.

9. Kolonial Guest House

Kolonial Guest House
Image Credit: Booking.com

Tempat penginapan selanjutnya yang cocok untuk dijadikan sebagai lokasi bermalam adalah Kolonial Guest House. Sesuai dengan nama yang dimilikinya, penginapan ini merupakan sebuah area bermalam yang memiliki suasana dan nuansa dengan bangunan di era kolonial belanda. Bagi Anda yang tertarik untuk bermalam dengan suasana yang berbeda, maka wajib untuk menginap di Kolonial Guest House.

Dari segi pelayanannya sendiri, sudah sangat terkenal dengan keramahannya dan profesional. Bahkan di setiap unit kamarnya memiliki satu pelayan yang bertugas untuk menjaga kebersihan areanya. Nantinya pelayan yang ada, siap untuk membantu memenuhi segala keperluan dan kebutuhan para pengunjungnya. Yang mana ditujukan untuk menambah kesan kenyamanan tersendiri.

Selain pelayanan yang baik, ada berbagai fasilitas yang dapat Anda nikmati selama ada di sana. Dalam unit kamarnya sendiri sangatlah rapi dan tertata sudah disediakan berupa LED TV, WIFI, lemari pendingin, dan kamar mandi serta peralatan mandinya. Untuk dapat merasakan sensasi yang berbeda, Anda hanya perlu mengeluarkan dana sekitar Rp 325.000 saja untuk satu malamnya.

Harga: Mulai Rp 3250.000; Map: Cek Lokasi
Alamat: Jl. Brawijaya Desa No.01, Kec. Kadipaten, Kab. Majalengka, Jawa Barat.

10. Fitra Hotel Majalengka

Fitra Hotel Majalengka
Image Credit: Booking.com

Penginapan terakhir di kota ini yang dapat Anda jadikan sebagai pilihan adalah Fitra Hotel Majalengka. Tempat ini merupakan salah satu hotel representatif, yang mana lokasinya berada di pusat kota. Dengan begitu untuk dapat bermalam di kawasan ini, sangat dimudahkan untuk aksesnya. Bahkan lokasinya sendiri sangatlah strategis, yang mana berdekatan dengan berbagai pusat perbelanjaan dan fasilitas publik lain.

Bahkan lokasi tempat penginapan satu ini juga sangat dekat dengan berbagai perkantoran bahkan hingga beberapa kuliner wisata. Meskipun hotel ini tergolong sangat baru, tetapi sudah banyak menarik hati atau perhatian para pengunjung. Selain lokasinya yang strategis, tempat penginapan ini memiliki desain interior dan eksterior yang sangat unik dan berbeda dan lainnya.

Dengan mengusung konsep berupa tema industrial, sehingga tak heran apabila banyak orang yang tertarik untuk bermalam di sini. Bahkan ada berbagai unit kamar dengan konsep unik dan berbeda, yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan. Terlebih lagi fasilitas di dalamnya sangatlah lengkap dan terjamin. Untuk dapat menikmati berbagai fasilitasnya, Anda perlu mengeluarkan dana sekitar Rp 490.000 per malamnya.

Harga: Mulai Rp 490.000; Map: Cek Lokasi
Alamat: Jl. K.H.Abdul Halim No.88, Munjul, Kec. Majalengka, Kab. Majalengka, Jawa Barat.

Itulah beberapa rekomendasi hotel murah di Majalengka yang bisa menjadi referensi Anda. Kawasan daerah satu ini terkenal dengan keindahan pemandangannya yang sangat sejuk dan asri. Tak jarang banyak orang atau wisatawan yang singgah hanya untuk menikmati panorama alamnya. Bahkan sebagian orang datang untuk melakukan kunjungan kerja. Sehingga tak heran apabila Majalengka menghadirkan berbagai akomodasi penginapan dengan harga yang murah dan terjangkau.

Share234Tweet147Send

Related Stories

Batiqa Hotel

15 Hotel Murah di Bekasi yang Populer & Memiliki Fasilitas Terbaik

Ingin berkunjung ke Bekasi? Inilah daftar penginapan dan hotel murah di Kota Bekasi, Jawa Barat yang memiliki fasilitas lengkap, harga...

Situ Cikuda Majalengka

Pesona Situ Cikuda, Telaga Indah dengan Spot Camping Seru di Majalengka

Harga Tiket: Rp 5.000; Map: Cek Lokasi Alamat: Padaherang, Kec. Sindangwangi, Kab. Majalengka, Jawa Barat. Tidak hanya menyajikan panorama alam...

Bukit Alam Hejo Majalengka

Bukit Alam Hejo, Bukit Eksotis dengan Aneka Wahana Seru di Majalengka

Harga Tiket: Rp Rp 10.000; Map: Cek Lokasi Alamat: Pasirayu, Kec. Sindang, Kab. Majalengka, Jawa Barat. Majalengka merupakan surganya wisata...

Ciboer Pass, Panorama Sawah Terasering yang Memukau di Majalengka

Ciboer Pass, Panorama Sawah Terasering yang Memukau di Majalengka

Harga Tiket: Rp 5.000; Map: Cek Lokasi Alamat: Jl. Ciboer, Bantaragung, Kec. Sindangwangi, Kab. Majalengka, Jawa Barat. Jika Bali punya...

Bukit Candi Lawang Saketeng, Menikmati Panorama Alam Eksotis di Majalengka

Bukit Candi Lawang Saketeng, Menikmati Panorama Alam Eksotis di Majalengka

Harga Tiket: Rp 5.000; Map: Cek Lokasi Alamat: Jl. Sukasari Kaler, Desa. Sukasari Kaler, Kec. Argapura, Kab. Majalengka, Jawa Barat...

Tempat Wisata Majalengka

25 Tempat Wisata di Majalengka Terbaru, Populer & Hits Buat Liburan

Apa Saja Destinasi Menarik di Majalengka? Periksa Rekomendasi Tempat Wisata di Majalengka, Jawa Barat. Objek Wisata Terbaru, Kekinian dan Terhits...

  • Tentang Kami
  • Kontak
  • Kebijakan Privasi

© 2023 De Java. Pesona Wisata Pulau Jawa

No Result
View All Result
  • Jawa Barat
    • Bandung
    • Bogor
    • Cianjur
    • Cirebon
    • Kuningan
    • Majalengka
  • Jawa Tengah
    • Semarang
    • Solo
    • Pekalongan
    • Jepara
    • Salatiga
  • Hotel
  • Kuliner
  • Lainnya
    • Yogyakarta
    • Pulau Bali
  • Penulis Tamu
  • Kontak

© 2023 De Java. Pesona Wisata Pulau Jawa